Custom Search

Senin, April 06, 2009

ALUMUNIUM

ALUMUNIUM

(Al)

Pustaka

· Sifat fisika

· Sifat kimia

· Cara mendapatkan/pengolahan

· Keberadaan di alam

· Kegunaan

· Latihan soal dan jawabannya

1. Pengertian Al (Alumunium)

Adalah salah satu unsur golongan III A yang merupakan unsur logam yang berwarna putih perak mengkila. Al merupakan logam yang sangat elektro positif dan di dara Al akan terlindung oleh lapisan transparan dari alumunium oksida yang menghambat proses karatan sehingga Al merupakan logam yang tahan karat

2. Sifat Fisika

· Merupakan logam putih sperti perak dengan BJ 2,68

· Dalam udara kering stabil

· Larutan dalam asam dan alkali hiroksida

· Berwujud padat

· Jenis unsur logam

· Titik didih 2700 0 K

· Titik lebur 933,5 0 K

3. Sifat Kimia

  • Termasuk amfoter, dapat bersifat asam /basa. Reaksi terhadap asam/terhadap basa dari Al (OH)3 seperti pada Be(OH)2

Contoh : Al (OH)3 + 3 HCL → AlCL3 + 3 H2O

BASA ASAM

  • Jika AL(OH)2 di reaksikan MaCH berarti Al (OH)3 bertindak sebagai asam

Contoh : H­3 AlO3 + NaOH → Na3 AlO3 + 3H2O

4. Cara Mendapatkan atau Pengolahan

Peroses pembutan Alumunium dalam industeri dikenal dengan proses hali yang terdiri dari 2 thapan, yaitu: Tahapan pemurnian bauksit/ krolit yang memampaatkan sifat ampoter dari alumunium oksida dan elektrolisis untuk memperoleh Alumunium murni yang kemudian melalui proses lanjut.

5. Cara Mendapatkan

Penambangan bizi bauksit dilakukan dengan cara penambangan terbuka setalah pohon-pohon dengan semak-semak disingkirkan kemudian diadakan pengupasan tanah permukaan setebal 5 cm sampai dengan 50 cm.

6. Kegunaan

- Untuk campuran Alumunium dengan logam lain sebagai bahan dasar pembuatan pesawat terbang.

- Karena sifatnya yang mudah menghantarkan panas dan tahan karat, Alumunium banyak digunakan untuk membuat alat-alat memasak.

- Digunakan dalam bidang arsitektur dan ornamen-ornamen rumah.

- Alumunium foil digunakan sebagai pembungkusan makanan.

- Karena tidak mudah berkarat, Alumunium juga digunakan untuk melapisi kapal/kendaraan lainnya.

1 komentar:

  1. woowww bagus sekali saya bisa menjadi mengerjakan pr berkat website ini....

    BalasHapus