Custom Search

Selasa, April 21, 2009

EPIDEMIOLOGI MALARIA

EPIDEMIOLOGI MALARIA

EPIDEMIOLOGI MALARIA adalah pengetahuan yang menyangkut studi tentang kejadian (insidensi, prevalensi, kematian) karena malaria, penyebaran atau penularannya pada penduduk yang tinggal di suatu wilayah pada periode waktu tertentu, beserta faktor-faktor yang mempengaruhinya.

Tujuan studi epidemiologi malaria adalah untuk menggunakannya sebagai dasar rasional dalam pemberantasan, pengendalian penularan, dan pencegahannya.

Materi studi epidemiologi malaria, secara garis besar, menyangkut 3 hal utama yang saling berkaitan :

    1. Inang (HOST) : manusia sebagai inang antara, dan nyamuk vektor sebagai inang definitif parasit malaria.

    2. Penyebab penyakit (AGENT) : parasit malaria (Plasmodium).

    3. Lingkungan (ENVIRONMENT).


Tidak ada komentar:

Posting Komentar